Sunday, November 15, 2009

Sunyi

Ketika sunyi aku mati
terdampar di antara dinding yang membisu
bukanku tak ingin teriak
aku hanya ingin mendengar detak jantungku
dan jantung malam, jika sudah tiba masanya

Ketika mati apakah akan sunyi?
mungkin dinding itu yang akan menjawab

No comments: